10.13.2009

Bluetooth Stethoscope


Gadget kali ini adalah sebuah stethoscope. Kenapa harus sthetoscope?
Stethoscope kali ini beda dengan stetoskop kebanyakan. Stethoscope yang satu ini dilengkapi dengan Bluetooth.

Stethoscope ini dikembangkan oleh 3M dan Zargis Medical. Stethoscope ini mempunyai fungsi untuk menggantikan fungsi stethoscope konvensional. Bluetooth Stethoscope ini mampu menguatkan suara yang diterima hingga 24x, sehingga mudah mendengar objek yang sedang diperiksa. Ditambahkan lagi teknologi Ambient Noise Reduction (ANR) yang dapat meredam background noise sehingga pemeriksaan dapat lebih terfokus dan hasilnya akurat.
Bluetootk ini digunakan untuk mengirim hasil suara stethoscope ke komputer. Suara ini dapat dikelola melalui aplikasi Zargis StethAssist sehingga mudah memproses diagnosis pasien. Aplikasinya sudah disediakan dalam bundel penjualan.

Harganya lumayan mahal, yakni $379.
Info ini dari PC MILD


Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

Komentar anda sangat berarti bagi blog ini untuk membangun lebih baik lagi.