3.31.2009

Wajah anda di Uang Kertas

Kalian pernah kan melihat pahlawan di uang kertas. Nah, kali ini, saya akan bagi-bagi tips agar foto kalian bisa di uang kertas. Ingat! ini hanya mainan loh! jangan disalahgunakan ya (hehehe). Oke, to the point aja

1.Siapkan foto kalian
2.buka www.festisite.com/money, lalu klik generate money
3.Pilih uang kertas yang akan kamu gunakan. Lalu, klik choose> tentukan foto kamu > Upload
4.Setelah gambarnya muncul, jika kamu merasa gambar dirasa kurang tepat posisi atau ukurannya, bisa diatur dengan menggunakan tombol kendali yang ada,
5.Bila sudah selesai, klik Finalize Image
6.Untuk menyimpannya, Klik kanan pada gambar, dan pilih save image.

mudah banget kan! Selamat mencoba dan salam blogging.




Artikel Terkait:

0 komentar:

Posting Komentar

Komentar anda sangat berarti bagi blog ini untuk membangun lebih baik lagi.